Peduli Generasi Milenial, Irjen Pol Ahmad Luthfi Berikan Kuliah Umum di Kampus UPGRIS

    Peduli Generasi Milenial, Irjen Pol Ahmad Luthfi Berikan Kuliah Umum di Kampus UPGRIS
    Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi Beri Kuliah umum Wawasan Kebangsaan Kepada Mahasiswa Universitas PGRI Semarang (UPGRIS).

    KOTA SEMARANG - Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Lutfhi berikan kuliah umum Wawasan Kebangsaan kepada Mahasiswa Universitas PGRI Semarang (UPGRIS), bertempat di Balairung Kampus (UPGRIS) Jl. Sidodadi Timur Karang Tempel, Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu (8/5/2024).

    Hadir dalam kegiatan PJU Polda Jateng, Rektor Universitas PGRI Semarang Dr. Sri Suciati, M. Hum dan peserta Mahasiswa lebih dari 2000 orang

    Kegiatan tersebut merupakan kepedulian Irjen Pol Ahmad Luthfi kepada generasi Milenial yang merupakan aset bangsa dalam menyongsong Indonesia Emas.

    Dalam sambutannya, Irjen Pol Ahmad Luthfi menyatakan perbedaan adalah sebuah Rahmat bagi bangsa Indonesia. 

    “Perbedaan adalah Rahmat bagi Indonesia, saat Pemilu masyarakat terbelah, tugas Polda Jateng mengawal agar Demokrasi berlangsung damai, " terang Irjen Pol Ahmad Luthfi.

    Kapolda Jateng menambahkan bahwa kehadiran Polri di masyarakat merupakan Representasi kehadiran Negara.

    "Di setiap kegiatan Mahasiswa, termasuk saat Demo Polri akan hadir untuk melayani, yang perlu di ingat jangan melanggar hak hak orang lain, " tandas Kapolda Jateng.

    Dalam sesi dialogis, Irjen Pol Ahmad Luthfi menyampaikan tidak boleh ada anggota Polri yang menyakiti masyarakat.

    “Kalau ada Polisi (Polda Jateng) yang menyakiti Mahasiswa Laporkan saya, " tegas orang nomor satu di jajaran Polda Jawa Tengah itu.

    “Tugas Polisi itu Melindungi, Mengayomi dan Melayani bukan untuk Menyakiti Masyarakat, " kembali di tegaskan Irjen Pol Ahmad Luthfi.

    Dalam sambutannya Rektor UPGRIS menyatakan harapan kepada Kapolda Jateng. 

    “Sebuah kebanggaan Kapolda Jateng datang langsung memberikan Kuliah umum, semoga bapak Kapolda dapat menginspirasi Mahasiswa PGRI Semarang, " harap Rektor DR. Sri Suciati. M.Hum.

    Dalam acara tersebut beberapa materi yang di berikan oleh Irjen pol Ahmad Luthfi antara lain Kemerdekaan menyampaikan pendapat di muka umum, Demokrasi di Indonesia, Pilar kebangsaan, Semangat menjaga persatuan dan Peran serta Mahasiswa. **

    kota semarang jateng universitas pgri semarang
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Poltekkes Kemenkes Semarang Mengadakan Kegiatan...

    Artikel Berikutnya

    Yudisium dan Pelepasan Calon Wisudawan Fakultas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Polrestabes Semarang Menggerebek Tempat Perjudian Kelas Atas, Berkedok Tempat Hiburan
    Parent Teacher, Ipda Andi Suwarno: Tidak Ada Kata Terlambat Untuk Berubah Dimulai Dari Sekarang
    Kentongan Digital Polrestabes Semarang: Aplikasi LIBAS Raih Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik Terbaik
    Yudisium dan Pelepasan Calon Wisudawan Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, Periode 1 Tahun Akademik 2023-2024
    Dalam Silaturahmi Kamtibmas, Irjen Pol Ahmad Luthfi Mendapat Ucapan Terima Kasih dan Harapan dari Ketua MUI Provinsi Jateng
    Polrestabes Semarang Menggerebek Tempat Perjudian Kelas Atas, Berkedok Tempat Hiburan
    Parent Teacher, Ipda Andi Suwarno: Tidak Ada Kata Terlambat Untuk Berubah Dimulai Dari Sekarang
    Kentongan Digital Polrestabes Semarang: Aplikasi LIBAS Raih Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik Terbaik
    Yudisium dan Pelepasan Calon Wisudawan Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, Periode 1 Tahun Akademik 2023-2024
    Dalam Silaturahmi Kamtibmas, Irjen Pol Ahmad Luthfi Mendapat Ucapan Terima Kasih dan Harapan dari Ketua MUI Provinsi Jateng
    Wujudkan Jawa Tengah Gemah Ripah Loh Jinawi Toto Tentrem Kertoraharjo, Irjen Pol Ahmad Luthfi Sinergi dengan Kelompok Pecinta Otomotif 
    Yudisium dan Pelepasan Calon Wisudawan Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, Periode 1 Tahun Akademik 2023-2024
    Tawuran Gangster di Borobudur Manyaran, Tiga Dibawah umur Dua Remaja Diamankan Polrestabes Semarang
    Fasilitasi Pembubaran Diri Puluhan Gangster di Semarang, Kapolrestabes Semarang: Kelompok Yang Belum Bubar Segera Ikut Bubarkan Diri!
    Poltekkes Kemenkes Semarang Mengadakan Kegiatan Pembinaan Pegawai

    Ikuti Kami